Assalamu’alaikum
Wr. Wb. Gimana kabarnya kawan? Semoga sehat selalu dan jangan lupa hidup sehat.
Nah kali ini saya ingin membahas tentang Ciri orang yg kekurangan protein yg
pastinya saya ambil dari beberapa sumber.
1.
Keinginan untuk mengkonsumsi makanan manis berlebihan
Jika
tubuh kekurangan protein maka secara otomatis Anda ingin mengkonsumsi makanan
manis. Protein memiliki fungsi yang sangat penting untuk menjaga kadar gula
dalam darah. Jika kekurangan protein maka bisa menyebabkan ingin makan yang
lebih mengenyangkan. Selain itu tubuh akan terasa seperti keinginan air yang
berlebihan.
2.
Otak Kurang Fokus
Jika
kekurangan protein maka tubuh akan memiliki kadar gula yang berlebihan dalam
darah. Hal inilah yang menyebabkan otak kurang konsentrasi dan biasanya ibu
hamil tidak bisa mengerjakan berbagai aktivitas.
3.
Rambut Rontok
Protein memiliki fungsi yang penting untuk
memelihara kesehatan kulit dan rambut. Jika tubuh mengalami kekurangan protein
maka bisa menyebabkan rambut rontok dan kulit yang kusam. Kondisi ini akan
semakin berat untuk ibu hamil karena kemungkinan janin juga akan mengalami
kekurangan nutrisi.
4.
Tubuh Sering Terasa Lemah
Protein
memiliki fungsi yang sangat penting untuk membangun sistem fungsi otot.
Kekurangan protein dapat menyebabkan tubuh bisa menjadi lemah dan tidak
bertenaga. Ibu hamil yang mengalami kondisi ini akan merasa seperti kekurangan
nutrisi dan kurang bersemangat.
Sedikit
ciri yg saya share, sekarang kan dah tau ayo dong mari kita konsumsi makanan
yang memiliki kadar protein tinggi agar tidak terjadi hal2 seperti diatas.
Setelah kalian mengonsumsinya pasti kalian akan merasakan manfaat protein bagi tubuh kalian.
Semoga
bermanfaat,. Salam sehat&sampai jumpa lagi. Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
0 komentar:
Posting Komentar